Bro sekalian, Yamaha Mio Soul dulu di banderol 13,7 Juta rupiah,
cmiiw . . . nah kira kira jika nanti ini Mio Soul GT lahir, akan
dibanderol berapa? Mungkin inilah yang akan menjadi pertanyaan besar
bila nanti Mio Soul GT lahir yang disinyalir menurut beberapa bisikan
akhir bulan ini atau bulan depan. Ada pertanyaan menggelitik yang
dilontarkan oleh analisamotor indonesia .. . dulu Mio Sporty 12,65 juta
dan Mio Soul 13,7 Juta . .. beda nya satu juta di sasis dan di body
termasuk headlamp dll . .. tapi tentu hitungannya tidak se simpel itu,
Yamaha tentu sudah memperhitungkan bahwa Mio sporty jauh akan lebih
laris dibanding Mio Soul sehingga basic cost produksinya mio sporty pun
akan lebih rendah.
Analisator memberikan analisa bahwa akan lebih baik jika Mio soul GT dibandrol
berdekatan dengan Mio J nanti . .. ini mungkin strategic untuk meraup
crowd karena harganya yang cukup rendah . .. namuan harus dipikirkan
juga jangka panjangnya bila keduanya terpaut berdekatan . . . akankah
ada kemungkinan switching konsumen diantaranya . . . artinya akan kah
ada perpindahan konsumen yang awalnya di Mio J ke Mio Soul GT karena
harganya yang beda beda tipis? . . . kalo ini signifikan, maka berbahaya
buat Mio J karena Mio J didaulat sebagai backBone yamaha yang memiliki
target cukup berat.
Bentang harga 1 jutaan antara Mio J dan Mio Soul GT yang sepertinya
sudah AHO (lihat gambar di atas) disinyalir cukup ideal karena Mio J
disinyalir bisa memberikan tekanan kepada varian Mid-end 110 cc
kompetitor yakni vario CW 110 yang masih diproduksi selain itu juga
dapat memuluskan swithching karburator ke Injeksi nya Yamaha, khususnya
di segmen yang digeluti oleh Mio Soul . . .. kenapa NDF pikir
demikian . . . melihat kasus Mio J, disinyalir saat nanti Mio Soul GT
dirilis, Mio Soul akan tetep dilayani penjualannya. Untuk mengetahui
kayak apa strategy YIMM terhadap Soul GT ini sebenarnya bisa dilihat
nanti di TPT . .. akan tetapi sepertinya (disinyalir) Yamaha akan
kembali memepetkan rilis Notif TPT dnegan rilis Motornya .. . Yup
Jumlah Notif di tpt disinyalir cukup jos untuk menebak dan meraba raba
strategy New Product
Nah setelah itu tekanan akan berada di Honda . .. di segmen Mid-end
skutik 110 cc injeksi mereka belum memiliki wakil . . . kayak apa bentuk
counternya? entahlah namuan secara analisa strategy ini seemakin
menarik . . . silahkan share pendapat bro sekalian . . . semoga berguna
Tidak ada komentar:
Posting Komentar